A Comprehensive Application of Statistical Quality Control in Rice Crisis Indicators, Covid-19 New Case Prediction, Economic Resilience Measurement at the City Level, Rice Agriculture Insurance, and Rural Bank Credit Provision

Hidayat, Yuyun (2023) A Comprehensive Application of Statistical Quality Control in Rice Crisis Indicators, Covid-19 New Case Prediction, Economic Resilience Measurement at the City Level, Rice Agriculture Insurance, and Rural Bank Credit Provision. Unibi Press.

[img] Text
COLLECTION OF PUBLICATION.pdf

Download (393kB)

Abstract

Buku ini menghimpun serangkaian publikasi ilmiah internasional yang ditulis oleh Prof. Yuyun Hidayat, M.SIE., Ph.D sebagai penulis utama di jurnal internasional yang telah terdaftar di Scopus, sebuah basis data terkemuka di dunia untuk jurnal ilmiah. Rangkaian tulisan dalam buku ini mencakup berbagai topik ilmiah, yang memanfaatkan Statistika secara luas. Setiap babnya membahas hasil penelitian mendalam yang berkontribusi pada pemahaman tentang aplikasi ”Statistical Quality Control”. Kumpulan publikasi ini disajikan untuk memenuhi kebutuhan literatur ilmiah bagi peneliti, akademisi, mahasiswa, dan praktisi di berbagai bidang ilmu. Tujuan kami adalah memfasilitasi pembaca dengan informasi terpercaya dan berkualitas, serta mendorong pemanfaatan yang lebih luas dari bidang Statistika dalam konteks penelitian. Semoga kumpulan publikasi ini memberikan manfaat yang besar bagi perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di masa depan.

Item Type: Book
Subjects: H Social Sciences > HA Statistics
L Education > L Education (General)
Depositing User: lppm Universitas UNIBI
Date Deposited: 28 Aug 2023 07:07
Last Modified: 26 Feb 2024 02:18
URI: http://repository.unibi.ac.id/id/eprint/526

Actions (login required)

View Item View Item