PENGARUH BEBAN PAJAK TANGGUHAN, CAPITAL INTENSITY DAN INVENTORY INTENSITY TERHADAP TAX AVOIDANCE (Studi empiris Pada Perusahaan Sektor Pertambangan Dan Pertanian yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2020)

TRYA, MEGA PUSPITASARI (9882405117221061) (2021) PENGARUH BEBAN PAJAK TANGGUHAN, CAPITAL INTENSITY DAN INVENTORY INTENSITY TERHADAP TAX AVOIDANCE (Studi empiris Pada Perusahaan Sektor Pertambangan Dan Pertanian yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018-2020). Undergraduate Thesis, Universitas Informatika dan Bisnis Indonesia, Bandung.

[img] Text
Cover.pdf

Download (103kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (104kB)
[img] Text
Bab 1.pdf

Download (323kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (264kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh beban pajak tangguhan capital intensity dan inventory intensity terhadap tax avoidance pada perusahaan sektor pertambangan dan pertanian yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2018-2020. Variabel dependen pada penelitian ini adalah tax avoidance dan untuk variabel independen adalah beban pajak tangguhan, capital intensity dan inventory intensity. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan data sekunder dari laporan keuangan tahunan dari perusahaan sektor pertambangan dan pertanian yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2018-2020. Penentuan sampel dilakukan dengan metode purposive sampling. Sehingga didapat sampel dalam penelitian ini sebanyak 14 perusahaan dengan pengamatan pada 42 laporan keuangan yang memenuhi kriteria untuk diobservasi dari kriteria tertentu. Teknik pengujian data dilakukan dengan uji asumsi klasik, uji koefisen regresi linier berganda, uji koefisien determinasi dan uji hipotesis dengan menggunakan bantuan aplikasi IBM SPSS 24. Hasil penelitian secara parsial menunjukan bahwa beban pajak tangguhan berpengaruh negatif signifikan terhadap tax avoidance, capital intensity tidak berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance, namun inventory intensity berpengaruh positif signifikan. Sedangkan secara simultan, beban pajak tangguhan, capital intensity dan inventory intensity berpengaruh signifikan terhadap tax avoidance. Kata Kunci: Beban Pajak Tangguhan, Capital Intensity, Inventory Intensity, dan Tax Avoidance.

Item Type: Other
Additional Information: SKIPSI PRODI AKUNTANSI S1
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: PERPUS PERPUSTAKAAN UNIBI
Date Deposited: 20 Mar 2024 09:02
Last Modified: 20 Mar 2024 09:02
URI: http://repository.unibi.ac.id/id/eprint/591

Actions (login required)

View Item View Item