Pengembangan Aplikasi Pengelolaan Tugas Akhir Dan Yudisium Berbasis Web Studi Kasus Fakultas Teknologi Dan Informatika Unibi

GEMA, DODI PRANATA (9882405119111038) (2023) Pengembangan Aplikasi Pengelolaan Tugas Akhir Dan Yudisium Berbasis Web Studi Kasus Fakultas Teknologi Dan Informatika Unibi. Undergraduate Thesis, Universitas Informatika dan Bisnis Indonesia.

[img] Text
Cover.pdf

Download (29kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (27kB)
[img] Text
Bab 1.pdf

Download (131kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (27kB)

Abstract

Perkembangan teknologi sangat pesat dan peranannya sangat penting untuk mendukung aktivitas manusia agar dapat mengoptimalkan waktu dengan lebih baik.Hal ini sudah banyak perusahaan maupun instansi yang menerapkan sistem informasi secara online dengan menggunakan website baik dari segi aktivitas maupun pengelolaannya. Salah satunya ada pada kegiatan pengelolaan Tugas Akhir dan Yudisium di Fakultas Teknologi dan Informatika (FTI) Universitas Informatika dan Bisnis Indonesia (UNIBI). Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan software Pengelolaan Tugas Akhir dan Yudisium di Fakultas Teknologi dan Informatika UNIBI. Produk pengembangan yang dihasilkan berupa software Pengelolaan Tugas Akhir dan Yudisium Berbasis Web. Pengembangan Software Pengelolaan Tugas Akhir dan Yudisium di FTI UNIBI mengadopsi tahapan model pengembangan RUP (Rational Unified Process) dengan 6 (enam) UML (Unified Modelling Language), yaitu use case, class, sequence, statemachine, activity, dan deployment. Tahap pengembangan menggunakan framework Laravel 8. Hasil dari penelitian ini adalah: (1) Aplikasi yang dapat membantu mendorong kinerja dan pelayanan yang lebih efektif, cepat dan efisien (2) Melengkapi kekurangan dari perancangan aplikasi sebelumnya. Kata Kunci: aplikasi, pengelolaan, pengembangan, tugas akhir, yudisium.

Item Type: Other
Additional Information: SKRIPSI PRODI INFORMATIKA S1
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknologi dan Informatika > Informatika
Depositing User: PERPUS PERPUSTAKAAN UNIBI
Date Deposited: 18 Nov 2024 09:48
Last Modified: 18 Nov 2024 09:48
URI: http://repository.unibi.ac.id/id/eprint/712

Actions (login required)

View Item View Item